Uncategorized

Brosur dan Informasi DIV AAK UNIMUS

FORM INFORMASI KEUNGGULAN PROGRAM STUDI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG
PROGRAM STUDI: D IV ANALIS KESEHATAN
(KEUNGGULAN DIBIDANG BIOMOLEKULER)
TERAKREDITASI BAN-PT
IJIN DIKTI NO: 1941/D/T/2009
A. PARADIGMA KEILMUAN
  1. Dewasa ini pelayanan kesehatan dibidang laboratorium berkembang sangat pesat baik dalam negeri maupun luar negeri.
  2. Perkembangan laboratorium tidak hanya terbatas pada tingkat seluler tetapi sudah sampai pada tingkat molekuler.
  3. Diperlukan ketersediaan sumber daya manusia yang kompeten dibidang laboratorium tersebut. Oleh karena itu pemerintah telah memberikan ijin berdirinya DIV Analis Kesehatan sebagai jawaban dalam memenuhi kebutuhan SDM yang kompeten..
  4. Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS) sebagai salah satu perguruan tinggi swasta di Jawah Tengah diberi kepercayaan oleh pemerintah untuk melaksanakan program DIV Analis Kesehatan yang memiliki keunggulan dibidang biomolekuler.

B. PROSPEK KARIER
  1. Penanggungjawab teknis dalam pelayanan laboratorium kesehatan
  2. Peneliti dalam bidang laboratorium kesehatan
  3. Penyuluh dalam bidang laboratorium kesehatan ( Promoting Health laboratory)
  4. Alumni DIV Analis Kesehatan dapat berperan/bekerja di Laboratorium Rumah Sakit pemerintah maupun swasta, laboratorium klinik, Balai laboratorium kesehatan, Laboratorium Kesehatan Daerah, Balai Pengawasan Obat dan Makanan, Quality Control perusahaan makanan dan minuman, TNI/POLRI, dan lain bidang kesehatan yang berkaitan dengan laboratorium.
C. FASILITAS
Ruang kelas ber AC, Laboratorium bahasa, Laboratorium Komputer, fasilitas internet (hot spot), kuliah via video conference, perpustakaan yang lengkap, laboratorium mikrobiologi dan parasitologi, laboratorium patologi klinik, hematologi dan imunoserologi, laboratorium patologi anatomi, laboratorium kimia air, makanan dan minuman, laboratorium farmasi dan toksikologi serta laboratorium biomolekuler.
SYARAT PESERTA
  1. PROGRAM REGULER :
    • SMU/ALIYAH/SMK IPA/IPS
    • LAMA STUDI : 8 SEMESTER ( 4 TAHUN)
  2. PROGRAM LINTAS JALUR :
    • D III ANALIS KESEHATAN
    • LAMA STUDI 2 SEMESTER ( 1 TAHUN)

BIAYA PENDIDIKAN update (tgl 12 Mei 2015)

Reguler Lintas Jalur Keterangan
SPP 1.200.000 1.750.000 per semester
SKS 125.000 200.000 per SKS
Praktek 600.000 per semester
DPM 1.000.000 1.000.000 sekali selama kuliah
SPI:
Gel. 1 7.000.000 6.000.000 sekali selma kuliah (dapat diangsur)
Gel. 2 7.500.000 6.500.000
Gel. 3 8.000.000 7.500.000

Jadwal Seleksi
Gelombang 1 : 5 Januari - 30 Mei 2015
Gelombang 2 : 1 Juni - 4 Juli 2015 
Gelombang 3 : 6 Juli - 28 Agustus 2015

Syarat Pendaftaran
Copy ijasah legalisir rangakap 2 + SKHU 2
Copy transkip legalisir rangakap 2 (non reguler)
Pas photo 3x4 cm 3 lembar
Surat ijin belajar (bagi yang bekerja)
TIDAK BUTA WARNA
Biaya pendafataran :
Rp. 200.000 (regeuler)
Rp. 250.000 (non reguler)
 
Pendaftaran Online
MENGIKUTI PMB Klik disini untuk informasi PMB UNIMUS

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *